Bagaimana Anda melakukan update di facebook & twitter, jika posting telah diterbitkan di blog Anda? Mungkin Anda akan mengunjungi ke kedua website social network tersebut dan melakukan update secara manual. Salah satu alternatif agar posting yang diterbitkan akan ter-update secara otomatis di akun facebook & twitter Anda adalah dengan menggunakan layanan twitterfeed.
Twitterfeed merupakan web penyedia layanan update posting otomatis, baik di facebook maupun twitter. Update posting itu dilakukan dengan mengirimkan feed—suatu format data yang digunakan untuk menyediakan pembaharuan konten—ke website social network tersebut.
Caranya cukup mudah, Anda tinggal mendaftar di Twitterfeed dan memasukkan feed blog Anda dengan benar. Kemudian Anda perlu melakukan penambahan autority (wewenang) ke akun facebook & twitter, agar feed yang dikirim melalui twitterfeed dapat diterima dengan baik oleh kedua website social network tersebut. Anda pun dapat melakukan kostumisasi feed (update posting), seperti: menampilkan judul posting saja dan/atau disertai dengan ringkasan pendek isi posting.
Rating: 100% based on 92189 ratings. 5 user reviews.
Author: Anonim
Terima kasih sudah berkunjung di blog Ganden Online, Jika ada kritik dan saran silahkan tinggalkan komentar
0 komentar:
Posting Komentar
Terima Kasih Kunjungan Anda.
Komentar Anda sangat Berarti Buat Saya. Jadi, silahkan anda berkomentar tentang artikel yang berkaitan postingan saya. "Jangan Nyepam atau numpang link untuk kepentingan sendiri tanpa seijin penghuni blog"